Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Toyota HiAce Tertabrak Kereta Tangki Sepulang dari Pantai di Serdang Bedagai, 5 Orang Tewas

Kompas.com - 24/06/2022, 15:56 WIB
Dewantoro,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

MEDAN, KOMPAS.com-Mobil Toyota HiAce tertabrak kereta tangki di perlintasan rel Dusun I, Desa Sei Buluh, Kecamatan Perbaungan, Serdang Bedagai, Sumatera Utara, pada Kamis (23/6/2022) sore.

Kecelakaan ini menyebabkan lima penumpang Toyota HiAce itu tewas.

Kepala Unit Kecelakaan Lalu Lintas Kepolisian Resor Serdang Bedagai Ipda Ramadhan Helmi mengatakan, tabrakan ini bermula saat mobil yang dikemudikan Syafrifuddin (49) melaju dari arah Pantai Kelang menuju Desai Sei Buluh.

Baca juga: Toyota HiAce Tertabrak Kereta Tangki di Serdang Bedagai, 5 Orang Tewas

Saat melewati perlintasan sebidang, sopir diduga tidak memperhatikan adanya kereta yang hendak melintas, sehingga tabrakan tidak terelakan.

"Akibatnya, empat orang penumpang meninggal dunia beserta dengan satu orang pengemudi. Sedangkan empat orang mengalami luka berat. Itu termasuk sopirnya meninggal," kata Ramadhan, Jumat (24/6/2022) siang. 

Selain korban tewas dan luka berat, Ramadhan mengatakan, ada tujuh orang lainnya yang luka ringan.

Baca juga: 5 Penumpang Hiace Tewas Kecelakaan di Perbaungan, Sergai, Sopir Diduga Tak Lihat Kereta Api Akan Melintas

Mereka disebut tidak sampai perlu mendapatkan perawatan.

Sedangkan mobil yang ditabrak kini berada di Pos Lalu Lintas Sei Sijenggi, Kepolisian Resor Serdang Bedagai.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Medan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Utara, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Utara, 29 Maret 2024

Medan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Medan Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Medan Hari Ini, 29 Maret 2024

Medan
Heboh 3 Polisi di Medan Diduga Main Judi di Asrama, Berujung Diperiksa Propam

Heboh 3 Polisi di Medan Diduga Main Judi di Asrama, Berujung Diperiksa Propam

Medan
Diduga Korupsi Rp 8 Miliar, Eks Bendahara RSUP Adam Malik Medan Ditahan

Diduga Korupsi Rp 8 Miliar, Eks Bendahara RSUP Adam Malik Medan Ditahan

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Medan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Utara, 28 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Utara, 28 Maret 2024

Medan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Medan Hari Ini, 28 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Medan Hari Ini, 28 Maret 2024

Medan
2 Balita Tewas Saat Api Lahap Sebuah Rumah di Simalungun

2 Balita Tewas Saat Api Lahap Sebuah Rumah di Simalungun

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Rabu 27 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Rabu 27 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Medan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Utara, 27 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Sumatera Utara, 27 Maret 2024

Medan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Medan Hari Ini, 27 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Medan Hari Ini, 27 Maret 2024

Medan
Tawuran, Mahasiswa Fakultas Teknik dan Keolahragaan Unimed Medan

Tawuran, Mahasiswa Fakultas Teknik dan Keolahragaan Unimed Medan

Medan
Pasca Didemo, Pemkot Pematangsiantar Naikkan Upah Petugas Kebersihan

Pasca Didemo, Pemkot Pematangsiantar Naikkan Upah Petugas Kebersihan

Medan
Iptu Supriadi Jadi Tersangka Penipuan Penerimaan Akpol, Keberadaan Tak Diketahui

Iptu Supriadi Jadi Tersangka Penipuan Penerimaan Akpol, Keberadaan Tak Diketahui

Medan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com