Salin Artikel

Kebakaran di Polda Sumut, Kombes Hadi: Ruangan Staf Subdit Tipikor

Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Hadi Wahyudi memastikan bahwa yang terbakar bukanlah ruangan penyidik, melainkan ruangan staf Subdit Tindak Pidana Korupsi. 

"Bukan Mapolda, tetapi ada ruangan staf Subdit Tipikor yang kurang lebih ukurannya 2x3. Pas kebetulan ruangan ini mengarah ke luar," katanya, Kamis (25/8/2022) seperti dilansir Tribun-Medan.com. 

Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini. Api berhasil dipadamkan setelah hampir satu jam setelah kejadian

Pihaknya saat ini masih mendalami penyebab terjadinya kebakran ruangan tersebut. 

"Itu hanya ruangan kecil. Di dalam ada piket, kemudian teman-teman yang lain masih ada di kantor. Semuanya akan kita dalami," ungkapnya. 

Sebelumnya, Kepala Dinas Pencegahan dan Pemadam Kebakaran (P2K) Medan, Albon Sidauruk mengatakan, kebakaran terjadi sekitar pukul 21.47 WIB. Menurutnya, api muncul dari lantai dua ruangan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor).

"Yang terbakar lantai dua, unit Tipikor. Satu ruangan di lantai dua itu saja yang hangus," katanya.

Dia juga belum dapat memastikan penyebab kebakaran karena saat ini masih proses penyelidikan. 

Ada lima unit Damkar yang dikerahkan untuk memadamkan api. Dia mengungkapkan bahwa saat ini api telah berhasil dipadamkan.

"Ada lima unit kita kerahkan, ada tadi satu unit dari Tanjung Morawa Deliserdang. Kita cepat datang, setengah jam kemudian berhasil dipadamkan,"tuturnya. 

Artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul KEBAKARAN di Gedung Ditreskrimsus Polda Sumut, Kombes Hadi : Ruangan Staf Tipikor. (Penulis: Fredy Santoso | Editor: Ayu Prasandi)

https://medan.kompas.com/read/2022/08/26/011947678/kebakaran-di-polda-sumut-kombes-hadi-ruangan-staf-subdit-tipikor

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke