Namun, hal itu tidak dihiraukannya, dan ia tetap membersihkan toko.
"Habis itu kami dengar teriak-teriak. Kukira manggil kawan saya, saya diam ajalah, nyapu sama beresin toko," ungkapnya.
Setelah itu, sambungnya, temannya yang perempuan menuyusul ke atas lalu berteriak.
"Disusul kawan, dia teriak dan nangis. Saya takut," ungkapnya.
Baca juga: Penikaman 2 Pegawai Alfamart di Deli Serdang, Tangan Korban Diikat dan Mulut Dilakban
Mendengar itu, YN lantas berlari ke halaman toko dan meminta tolong kepada juru parkir bernam Sair. Sair kemudian ke lantai dua dengan membawa sapu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.