Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kaki Bayi Baru Lahir di Medan Melepuh Usai Diambil Sampel Darah untuk Program Stunting Pemerintah

Kompas.com - 16/03/2023, 16:09 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

Menurutnya, tim medis yang menangani mengaku adanya kesalahan sehingga membuat bayi tersebut mengalami seperti luka bakar memerah.

"Di hari Sabtu petugas sudah mengakui kelalaian, kesalahan. Direktur mengatakan kami siap bertanggungjawab. Namun tanggung jawab terkesan sepele sehingga berdiskusi dengan keluarga dan melaporkan ke Polda Sumut,"ucapnya.

Terpisah, saat dikonfirmasi, Direktur RS Mitra Medika dr Sjahrial R Anas tak membantah adanya peristiwa tersebut.

Dia mengaku apa yang dilakukan pihak RS sudah sesuai prosedur dimana untuk program stunting pemerintah mengambil sampel darah dari telapak kaki bayi.

Namun ia juga tak menyangka pada anak kali ini terjadi melepuh yang diduga karena kulit bayi sensitif, sedangkan bayi sebelum-sebelumnya tidak.

"Rupanya terjadi pelepuhan, dia sensitif," kata Direktur RS Mitra Medika dr Sjahrial R Anas, Kamis (16/3/2023).

Sjahrial menyatakan telah bertemu dengan orangtua bayi dan berjanji akan bertanggungjawab sepenuhnya.

"Intinya kami akan bertanggungjawab penuh dan akan obati,"ucapnya.

"Di hari Sabtu petugas sudah mengakui kelalaian, kesalahan. Direktur mengatakan kami siap bertanggungjawab. Namun tanggung jawab terkesan sepele sehingga berdiskusi dengan keluarga dan melaporkan ke Polda Sumut,"ucapnya.

Baca juga: RSUD Biak Kini Miliki Klinik Bayi Tabung Pertama di Tanah Papua

Penjelasan pihak RSU Mitra Medika

Terpisah, saat dikonfirmasi, Direktur RS Mitra Medika dr Sjahrial R Anas tak membantah adanya peristiwa tersebut.

Dia mengaku apa yang dilakukan pihak RS sudah sesuai prosedur dimana untuk program stunting pemerintah mengambil sampel darah dari telapak kaki bayi.

Namun ia juga tak menyangka pada anak kali ini terjadi melepuh yang diduga karena kulit bayi sensitif, sedangkan bayi sebelum-sebelumnya tidak.

"Rupanya terjadi pelepuhan, dia sensitif,"kata Direktur RS Mitra Medika dr Sjahrial R Anas, Kamis (16/3/2023).

Sjahrial menyatakan telah bertemu dengan orangtua bayi dan berjanji akan bertanggungjawab sepenuhnya.

"Intinya kami akan bertanggungjawab penuh dan akan obati,"ucapnya.

Artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul KRONOLOGI Kaki Bayi Baru Lahir di RSU Mitra Medika Amplas Melepuh Usai Ikut Program Cek Stunting

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Medan
Buaya Muara Muncul di Sungai Medan, BBKSDA: Itu Lokasi Perlintasannya, Waspada

Buaya Muara Muncul di Sungai Medan, BBKSDA: Itu Lokasi Perlintasannya, Waspada

Medan
Disdik Sumut Sebut Ada Informasi Simpang Siur soal Kematian Siswa SMK di Nias

Disdik Sumut Sebut Ada Informasi Simpang Siur soal Kematian Siswa SMK di Nias

Medan
Bobby Tanggapi Wakilnya yang Ingin Maju Jadi Calon Wali Kota Medan

Bobby Tanggapi Wakilnya yang Ingin Maju Jadi Calon Wali Kota Medan

Medan
10 Lurah di Medan yang Naikkan Harga Sembako di Pasar Murah Diperiksa, Terancam Dicopot

10 Lurah di Medan yang Naikkan Harga Sembako di Pasar Murah Diperiksa, Terancam Dicopot

Medan
Nakes di Simalungun Diperkosa di RS, 3 Pelaku Dibekuk Selang 5 Bulan

Nakes di Simalungun Diperkosa di RS, 3 Pelaku Dibekuk Selang 5 Bulan

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Medan
Jejak Penipuan Masuk Akpol Rp 1,3 M Iptu Supriadi dan Nina Wati di Sumut Sejak 2014

Jejak Penipuan Masuk Akpol Rp 1,3 M Iptu Supriadi dan Nina Wati di Sumut Sejak 2014

Medan
Jenazah Siswa SMK di Nias Korban Penganiayaan Kepsek Diotopsi

Jenazah Siswa SMK di Nias Korban Penganiayaan Kepsek Diotopsi

Medan
Pencuri Rokok Terjebak Jadi Biang Keladi Kebakaran 6 Ruko di Deli Serdang

Pencuri Rokok Terjebak Jadi Biang Keladi Kebakaran 6 Ruko di Deli Serdang

Medan
Kepsek di Nias Penganiaya Siswa sampai Tewas Dibebastugaskan

Kepsek di Nias Penganiaya Siswa sampai Tewas Dibebastugaskan

Medan
Bus Rombongan Pelajar ke Berastagi Terbakar di Simalungun

Bus Rombongan Pelajar ke Berastagi Terbakar di Simalungun

Medan
Buaya Muncul di Sungai Paluh Putri Medan, BBKSDA Sumut Turun Tangan

Buaya Muncul di Sungai Paluh Putri Medan, BBKSDA Sumut Turun Tangan

Medan
Iptu Supriadi Akhirnya Ditangkap, Sempat Kabur Usai Jadi Tersangka Penipuan Rp 1,3 M

Iptu Supriadi Akhirnya Ditangkap, Sempat Kabur Usai Jadi Tersangka Penipuan Rp 1,3 M

Medan
Razia Juru Parkir Liar di 12 Ruas Jalan di Medan, 10 Orang Ditangkap

Razia Juru Parkir Liar di 12 Ruas Jalan di Medan, 10 Orang Ditangkap

Medan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com