Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Truk Bertabrakan di Toba Sumut, 1 Orang Tewas Terjepit

Kompas.com - 11/10/2023, 12:17 WIB
Rahmat Utomo,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

MEDAN, KOMPAS.com- Tabrakan antara truk jenis Canter dan truk pengangkut kayu terjadi di Jalan Siponggol Dolok, Kecamatan Siantar Narumonda, Kabupaten Toba, Sumatera Utara, Selasa (10/10/2023) malam.

Dalam insiden itu, sopir truk Canter, David Sumadi (27) tewas terjepit di truk yang ringsek.

Kepala Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Toba Iptu R T Gunawan mengatakan, peristiwa terjadi sekitar pukul 20.00 WIB.

Baca juga: Kecelakaan Karambol di Jalan Solo-Yogyakarta, Libatkan 5 Kendaraan dan Satu Orang Terluka

Awalnya sopir truk kayu yang dikemudikan Selamat Tinggal Sinaga (46) melaju dari arah Kecamatan Balige, Toba menuju Kota Medan.

Dari arah berlawanan Selamat melihat tiba-tiba sopir truk Canter mencoba menggelakkan mobil yang terparkir di depannya. Kecelakaan antara dua truk itu tidak bisa terelakkan.

"Sopir (truk) Canter tersebut mencoba banting stir ke kanan dan (ternyata) menabrak bagian samping mobil truk logging (kayu)," ujar R T Gunawan, Rabu (11/10/2023)

Akibat peristiwa itu bagian depan truk Canter ringsek hingga korban terjepit.

"Kaki sopir truk Canter terjepit dan tewas seketika, sedangkan kernet sopir truk Canter hanya mengalami luka pada ujung jempol kiri," ujarnya.

Baca juga: Kurang Jaga Jarak, Ayah dan Anak Kecelakaan di Tol Cipularang

Sementara itu sopir truk Logging sama sekali tidak mengalami luka. Polisi kemudian melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) dan mengamankan kedua barang bukti ke Mapolres Toba

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bukit Kubu di Berastagi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Harga Tiket

Bukit Kubu di Berastagi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Harga Tiket

Medan
Namanya Masuk Radar Gerindra pada Pilkada Sumut, Bobby: Kemungkinannya Ada

Namanya Masuk Radar Gerindra pada Pilkada Sumut, Bobby: Kemungkinannya Ada

Medan
Bobby Segel Mall Center Point karena Tunggak Pajak Rp 250 Miliar

Bobby Segel Mall Center Point karena Tunggak Pajak Rp 250 Miliar

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Medan
Mantan Wagub Sumut Ambil Formulir Cagub di Partai Gerindra

Mantan Wagub Sumut Ambil Formulir Cagub di Partai Gerindra

Medan
Sopir Diduga Ngantuk, Bus Tabrak 2 Pejalan Kaki hingga Tewas di Toba

Sopir Diduga Ngantuk, Bus Tabrak 2 Pejalan Kaki hingga Tewas di Toba

Medan
Pantai Pondok Permai di Sumut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Pantai Pondok Permai di Sumut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Medan
Videonya Viral, Bidan Rumah Sakit di Medan yang Remehkan Pasien Dipecat

Videonya Viral, Bidan Rumah Sakit di Medan yang Remehkan Pasien Dipecat

Medan
Disentil Bobby, Anggota Dishub Medan Cabut Laporan Polisi terhadap Pedagang Martabak

Disentil Bobby, Anggota Dishub Medan Cabut Laporan Polisi terhadap Pedagang Martabak

Medan
Pakai Spektrometer, 5 Hektar Ladang Ganja Ditemukan di Sumut

Pakai Spektrometer, 5 Hektar Ladang Ganja Ditemukan di Sumut

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Medan
Maju Pilkada Sumut, Edy Rahmayadi Daftar ke 8 Partai, Terakhir Hanura

Maju Pilkada Sumut, Edy Rahmayadi Daftar ke 8 Partai, Terakhir Hanura

Medan
Petugas Dishub Medan Polisikan Pedagang Martabak, Bobby Minta Laporan Dicabut

Petugas Dishub Medan Polisikan Pedagang Martabak, Bobby Minta Laporan Dicabut

Medan
Paman Bobby Nasution Ingin Jadi Bacalon Wali Kota Medan lewat PDI-P

Paman Bobby Nasution Ingin Jadi Bacalon Wali Kota Medan lewat PDI-P

Medan
Edy Rahmayadi Daftar Bacalon Gubernur Sumut ke PAN, meski Zulhas Dukung Bobby

Edy Rahmayadi Daftar Bacalon Gubernur Sumut ke PAN, meski Zulhas Dukung Bobby

Medan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com