Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diwarnai Penghitungan Ulang, Prabowo-Gibran Unggul di TPS Bobby

Kompas.com - 14/02/2024, 17:23 WIB
Rahmat Utomo,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

MEDAN, KOMPAS.com - Calon Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul perolehan suara dari Capres lainnya di Tempat Penghitungan Suara (TPS) 34 di Komplek Perumahan Setiabudi, Kecamatan Medan Selayang, Kota Medan.

TPS tersebut merupakan tempat Wali Kota Medan, Bobby Nasution menentukan pilihan.

Baca juga: Quick Count LSI Data 67,10 Persen: Anies 25,60 Persen, Prabowo 57,15 Persen, Ganjar 17,25 Persen

Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Ahmad Fauzan mengatakan, paslon Capres 01 Anies-Muhaimin memperoleh 71 suara, Paslon 02 Prabowo-Gibran 107 suara, dan Paslon 03 Ganjar-Mahfud memperoleh 38 suara.

"Jadi total suara yang sah adalah 216 dan suara yang tidak sah di TPS ini ada 2 suara, dari 254 Daftar Pemilih Tetap (DPT)," ujarnya.

Ahmad Fauzan juga menjelaskan bahwa saat proses penghitungan sempat terjadi kesalahan teknis, suara Ganjar-Mahfud yang harusnya 38 disebut 37, sehingga penghitungan harus diulang lagi.

"Ada hitung ulang tadi ada selisih 1 suara, tetap harus kita cari gak mungkin kita biarkan suara dari capres nomor 03," ujarnya.

Baca juga: Tinggalkan Posko Pemenangan Usai Hasil Quick Count Keluar, Ganjar: Pulang Dulu...

Sebelumnya Bobby Nasution memilih di TPS tersebut pada pukul 11.00. Saat proses pemilihan Bobby tampak didampingi istrinya Kahiyang Ayu serta kedua anaknya.

Usai memberikan suaranya, Bobby berharap masyarakat lebih banyak yang ikut berpartisipasi dalam kontestasi politik lima tahun ini.

"Optimisnya hari ini kita ingin tentunya seluruh masyarakat Kota Medan, hadir ke TPS, saya sampaikan dari kemarin, terus mengajak masyarakat datang ke TPS," kata Bobby usai mencoblos.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Medan
Aksi Pria di Medan Ngaku TNI Berpangkat Mayjen, Palsukan Status Pekerjaan di KTP

Aksi Pria di Medan Ngaku TNI Berpangkat Mayjen, Palsukan Status Pekerjaan di KTP

Medan
Diduga Hendak Merampok Pengendara Mobil di Sumut, 6 Oknum 'Debt Collector' Ditangkap

Diduga Hendak Merampok Pengendara Mobil di Sumut, 6 Oknum "Debt Collector" Ditangkap

Medan
Soal Kansnya Lawan Edy Rahmayadi di Pilkada Sumut, Ijeck: Kita Bersaing secara Sehat

Soal Kansnya Lawan Edy Rahmayadi di Pilkada Sumut, Ijeck: Kita Bersaing secara Sehat

Medan
Kepsek di Nias yang Diduga Aniaya Siswa sampai Tewas Ditahan

Kepsek di Nias yang Diduga Aniaya Siswa sampai Tewas Ditahan

Medan
Soal Rekomendasi Golkar untuk Bobby di Pilkada Sumut, Ijeck: Saya Tegak Lurus atas Perintah Partai

Soal Rekomendasi Golkar untuk Bobby di Pilkada Sumut, Ijeck: Saya Tegak Lurus atas Perintah Partai

Medan
Kabel Gardu PLN di Siantar Dicuri, Pelaku Pakai Atribut Teknisi Saat Beraksi

Kabel Gardu PLN di Siantar Dicuri, Pelaku Pakai Atribut Teknisi Saat Beraksi

Medan
Maju pada Pilkada Sumut 2024, Ijeck: Bismillah...

Maju pada Pilkada Sumut 2024, Ijeck: Bismillah...

Medan
Kronologi Pria Aniaya Kekasih hingga Tewas di Medan, Berawal dari Konsumsi Sabu dan Cemburu

Kronologi Pria Aniaya Kekasih hingga Tewas di Medan, Berawal dari Konsumsi Sabu dan Cemburu

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Medan
Cemburu, Pria di Medan Aniaya Kekasihnya hingga Tewas

Cemburu, Pria di Medan Aniaya Kekasihnya hingga Tewas

Medan
Ingin Masukkan Kerabat ke Taruna Akmil, Pria di Medan Nekat Jadi Mayjen TNI Gadungan

Ingin Masukkan Kerabat ke Taruna Akmil, Pria di Medan Nekat Jadi Mayjen TNI Gadungan

Medan
Pabrik Miras Ilegal di Medan Digerebek, 3 Orang Ditangkap

Pabrik Miras Ilegal di Medan Digerebek, 3 Orang Ditangkap

Medan
Diduga Korupsi Biaya Pembangunan Puskesmas, Pejabat Dinkes Labusel Ditahan

Diduga Korupsi Biaya Pembangunan Puskesmas, Pejabat Dinkes Labusel Ditahan

Medan
5 Nama yang Mulai Ramaikan Bursa Bakal Calon Gubernur Sumut

5 Nama yang Mulai Ramaikan Bursa Bakal Calon Gubernur Sumut

Medan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com