Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Detik-detik Wanita Siram Air Mineral dan Lempar Sandal ke Arah Jokowi di Medan, Teriak Minta Keadilan

Kompas.com - 28/08/2023, 10:19 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

KOMPAS.com - Seorang wanita nekat melakukan aksi menyiram air mineral dan melempar sandal ke Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) saat berkunjung ke Gedung Serbaguna, Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut)

Insiden ini terjadi saat Jokowi menghadiri acara Rembuk Relawan Wali Kota Medan Bobby Nasution, Minggu (27/8/2023).

Dalam aksinya, seorang wanita berbaju hitam awalnya merangsek di tengah kerumunan, berupaya menerobos pengamanan untuk menemui Jokowi.

Tiba-tiba emak-emak itu menyiramkan air mineral dan melempar sandal untuk menarik perhatian rombongan presiden.

Baca juga: Jokowi Hadir di Acara Relawan Bobby Nasution di Medan Tanpa Berpidato

Petugas sempat menangis sandal yang dilempar mengarah Presiden Jokowi. Namun air mineral mengenai Paspampres dan Jokowi.

Wanita itu pun segera didorong Paspampres agar tak melakukan aksinya lagi.

"Mau buat rusuh apa?" tanya Paspampres di lokasi kejadian, Minggu.

"Tolong, minta keadilan," kata wanita tersebut.

Selanjutnya Paspampres membawa wanita itu menjauh.

"Ibu tenang tenang, bawa keluar saja," kata petugas.

Wanita itu sempat telentang saat petugas mencoba menariknya.

Insiden tersebut tak diketahui oleh Presiden Jokowi yang tengah menyapa warga di seberang gedung.

Baca juga: Wanita Lempar Air Mineral dan Sandal Saat Presiden Jokowi Kunjungi Acara di Medan

Jokowi yang mengenakan baju putih lengan panjang menyapa ribuan relawan yang hadir dan meladeni foto bersama. Presiden meninggalkan lokasi sekitar pukul 13.30 WIB.

Momen keributan ini banyak direkam warga dan awak media yang hadir. Anggota Paspampres marah dan melarang untuk merekam.

"Jangan ada yang merekam, matikan kamera," ucap Paspampres dengan nada tinggi.

Keributan itu pun usai saat Jokowi dan Bobby Nasution telah menyapa dan berfoto bersama para relawan.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Karyawan Shell Medan Demo pada Hari Buruh, Tuntut Pesangon

Karyawan Shell Medan Demo pada Hari Buruh, Tuntut Pesangon

Medan
Paman Bobby Buka Suara Usai Ditunjuk Keponakannya Jadi Plh Sekda Kota Medan

Paman Bobby Buka Suara Usai Ditunjuk Keponakannya Jadi Plh Sekda Kota Medan

Medan
Paman Bobby Jadi Plh Sekda Medan, Wakil Walkot: Saya yang Mengusulkan

Paman Bobby Jadi Plh Sekda Medan, Wakil Walkot: Saya yang Mengusulkan

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Lebat

Medan
Hendak Selundupkan Sabu ke Kendari, Seorang Pria Ditangkap di Bandara KNIA

Hendak Selundupkan Sabu ke Kendari, Seorang Pria Ditangkap di Bandara KNIA

Medan
2.801 Kursi di USU Diperebutkan 37.169 Peserta UTBK-SNBT

2.801 Kursi di USU Diperebutkan 37.169 Peserta UTBK-SNBT

Medan
Bandara Silangit Ternyata Sudah Tak Layani Penerbangan Internasional sejak Pandemi Covid-19

Bandara Silangit Ternyata Sudah Tak Layani Penerbangan Internasional sejak Pandemi Covid-19

Medan
Status Internasional Bandara Silangit Dicabut, Ini Dampaknya bagi Danau Toba

Status Internasional Bandara Silangit Dicabut, Ini Dampaknya bagi Danau Toba

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Selasa 30 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Selasa 30 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Lebat

Medan
Anggota Polda Sumut Pelaku KDRT Istrinya yang Sedang Hamil Jadi Tersangka

Anggota Polda Sumut Pelaku KDRT Istrinya yang Sedang Hamil Jadi Tersangka

Medan
Kemenag Sumut: Kesiapan Pemberangkatan Jemaah Haji Sudah 90 Persen

Kemenag Sumut: Kesiapan Pemberangkatan Jemaah Haji Sudah 90 Persen

Medan
Nasdem Buka Pendaftaran Calon Kepala Daerah di Sumut

Nasdem Buka Pendaftaran Calon Kepala Daerah di Sumut

Medan
Perjalanan Kasus Tewasnya Siswa SMK di Nias yang Diduga Dianiaya, Kepsek Jadi Tersangka

Perjalanan Kasus Tewasnya Siswa SMK di Nias yang Diduga Dianiaya, Kepsek Jadi Tersangka

Medan
Bobby Nasution Tunjuk Pamannya Jadi Plh Sekda Medan

Bobby Nasution Tunjuk Pamannya Jadi Plh Sekda Medan

Medan
Sederet Fakta Kasus Kepsek Aniaya Siswa SMK di Nias Selatan hingga Tewas

Sederet Fakta Kasus Kepsek Aniaya Siswa SMK di Nias Selatan hingga Tewas

Medan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com