Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Kearifan Lokal dari Sumatera Utara, Ada Fahombo dan Mangokal Holi

Kompas.com - 09/06/2024, 07:03 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Masyarakat di Provinsi Sumatera Utara memiliki berbagai kearifan lokal yang masih terpelihara hingga kini.

Kearifan lokal ini berasal dari nilai-nilai luhur tradisi masyarakat setempat yang telah berlangsung secara turun-menurun.

Meski saat ini beberapa kearifan lokal perlahan mulai dilupakan oleh generasi muda, namun ada banyak kearifan lokal di Sumatera Utara yang masih melekat dan sulit untuk dipisahkan dari masyarakat yang hidup di wilayah tersebut.

Baca juga: Subak, Kearifan Lokal Bali untuk Kelola Air yang Terjaga Ribuan Tahun

Bahkan beberapa di antaranya bahkan telah dikenal oleh dunia dan menjadi salah satu daya tarik wisata.

Mengenal ragam kearifan lokal di Sumatera Utara penting untuk bisa memberikan rasa hormat terhadap budaya dan nilai yang dijunjung oleh masyarakat setempat.

Berikut adalah beberapa contoh kearifan lokal di Sumatera Utara yang masih dilestarikan dari generasi ke generasi.

Baca juga: 5 Kearifan Lokal di Sumatera, dari Smong hingga Kelekak

1. Tradisi Fahombo

Fahombo, Hombo Batu, atau Lompat Batu adalah sebuah tradisi yang hanya dilakukan oleh laki-laki suku Nias.

Tradisi Fahombo dilakukan para pemuda dengan cara melompati tumpukan batu setinggi dua meter.

Baca juga: Tradisi Sasi, Konservasi Alam Berbasis Kearifan Lokal di Raja Ampat

Dalam adat setempat, tradisi ini dilakukan untuk menunjukkan bahwa pemuda tersebut sudah pantas untuk dianggap dewasa secara fisik.

Selain ditampilkan sebagai acara adat, tradisi Lompat Batu ini juga menjadi pertunjukan yang menarik bagi wisatawan yang datang ke sana.

Salah satu desa adat yang sangat kental dengan tradisi Lompat Batu adalah Desa Bawomataluo di Kabupaten Nias Selatan.

2. Mangokal Holi

Upacara Mangokal Holi adalah salah satu tradisi yang dianggap sakral bagi masyarakat Batak Toba.

Upacara ini dilakukan untuk menggali makam orang tua atau leluhur untuk diambil tulang-belulangnya dan dipindahkan ke tempat yang baru.

Dalam jurnal yang ditulis oleh Asfika Yogi Hutapea, berjudul Upacara Mangokal Holi pada Masyarakat Batak di Huta Toruan, Kecamatan Banuarea, Kota Tarutung, dijelaskan bahwa tradisi Mangokal Holi dulunya berasal dari kultur Batak pra-Kristen.

Tradisi ini dianggap perlu sebagai salah satu bentuk penghormatan seseorang kepada orang tua atau leluhur mereka.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Banjir dan Longsor Landa Nias Barat, 4.000 Warga Terdampak

Banjir dan Longsor Landa Nias Barat, 4.000 Warga Terdampak

Medan
15 Anggota Polrestabes Medan Buron Kasus Perampokan, Ini Wajah dan Daftar Namanya

15 Anggota Polrestabes Medan Buron Kasus Perampokan, Ini Wajah dan Daftar Namanya

Medan
15 Personel Polrestabes Medan Jadi Buronan, Wajahnya Ditempel di Papan Pemberitahuan

15 Personel Polrestabes Medan Jadi Buronan, Wajahnya Ditempel di Papan Pemberitahuan

Medan
Aniaya Pemilik Rumah Saat Ketahuan Mencuri, Pria di Deli Serdang Ditangkap

Aniaya Pemilik Rumah Saat Ketahuan Mencuri, Pria di Deli Serdang Ditangkap

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Selasa 18 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Selasa 18 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Medan
7 Olahan Daging Sapi Khas Minang, Ada Rendang dan Soto Padang

7 Olahan Daging Sapi Khas Minang, Ada Rendang dan Soto Padang

Medan
Curi Sepeda Motor dan 3 Anjing Shih Tzu, Sepasang Kekasih di Asahan Ditangkap

Curi Sepeda Motor dan 3 Anjing Shih Tzu, Sepasang Kekasih di Asahan Ditangkap

Medan
Kronologi Wanita di Deli Serdang Dibunuh Suami, Direkayasa Gantung Diri

Kronologi Wanita di Deli Serdang Dibunuh Suami, Direkayasa Gantung Diri

Medan
Wanita yang Heboh Tewas Gantung Diri di Deli Serdang, Ternyata Dibunuh Suami

Wanita yang Heboh Tewas Gantung Diri di Deli Serdang, Ternyata Dibunuh Suami

Medan
Ditabrak Saat Ingin Nongkrong, Pelajar asal Langkat Ditemukan Tewas di Sungai

Ditabrak Saat Ingin Nongkrong, Pelajar asal Langkat Ditemukan Tewas di Sungai

Medan
Jemaah Naqsyabandiyah Al- Kholidiyah di Deli Serdang Rayakan Idul Adha Hari ini

Jemaah Naqsyabandiyah Al- Kholidiyah di Deli Serdang Rayakan Idul Adha Hari ini

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Medan
Nikson Nababan dan Strategi Membangun Sumut dari Desa

Nikson Nababan dan Strategi Membangun Sumut dari Desa

Medan
Medan Terapkan Parkir Berlangganan Mulai 1 Juli, Tarif Motor Rp 90.000 Per Tahun

Medan Terapkan Parkir Berlangganan Mulai 1 Juli, Tarif Motor Rp 90.000 Per Tahun

Medan
Korban Bus Tabrak Sepeda Motor di Batu Bara 2 Orang, Sopir Kabur

Korban Bus Tabrak Sepeda Motor di Batu Bara 2 Orang, Sopir Kabur

Medan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com