Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aktivis 98 Mengenang Kerusuhan Medan: Kalau Soeharto Gak Turun, Kita Mati

Kompas.com - 14/05/2023, 06:03 WIB
Rahmat Utomo,
Reni Susanti

Tim Redaksi

Mereka lalu keluar kampus untuk melakukan konvoi ke Makam Pahlawan, yang lokasinya tidak jauh dari kampus ITM.

Penembakan aktivis

Namun baru saja keluar kampus, para mahasiswa dicegat tentara dan polisi. Bentrokan pun tidak terelakkan. 

"Tiba-tiba ditembak teman saya Ronaldson Siahaan, dia jatuh bersimbah darah kena tembak di bagian dadanya 2 kali, aku cuma jarak 5 meter dari dia, aku pas lagi orasi," ujar pria yang kini menjabat sebagai Ketua Majelis Nasional Perhimpunan Pergerakan 98 itu.

Setelah Ronaldson terkapar, para tentara dan polisi di sana menembaki para mahasiswa dengan gas air mata.

"Si Ronalsdon kita bawa ke klinik ITM dan nggak bisa lagi dirawat di sana, kami naikkan mobil Corola, aku bopong ke Rumah Sakit Brimob, 3 hari kemudian dia dipindahkan ke Jakarta, kondisinya selamat, namun informasi yang saya dapat dia mengalami cacat," ujar Sahat.

Setelah Itu Sahat tidak pernah lagi bertemu dengan Ronaldson, keluarga meminta kasus tertembaknya Ronalson tidak di ekspos.

Padahal kala itu, ia telah menyerahkan sejumlah selongsong peluru ke Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Kota Medan.    

"Kami tidak sempat kontak keluarganya, tapi mereka tidak setuju diekspos, kami mendapatkan informasi itu dari dosen ITM, Mardani Ginting," ujar Sahat.

Selain Ronaldson banyak teman mahasiswa yang menjadi korban aparat kala itu. 

"Karena sampai malam kita bentrok, yang kita pikiran kala itu, kalau nggak Soeharto yang tumbang yang kita mati," tandas Sahat

Ricuhnya demo di ITM selanjutnya memantik kampus USU, IKIP, Nomensen, STIK-P dan kampus lainnya.

Mereka mulai berani berunjuk rasa di luar kampus. Kerusuhan di mana-mana pun tidak terhindarkan. Puncaknya terjadi pada 9-10 Mei 1998, penjarahan dilakukan di berbagai tempat. 

"Medan lagi panas-panasnya, bakar-bakaran, DPRD Sumut lumpuh, Aksara Plaza dijarah," katanya. 

Pertaruhan hidup dan mati

Mahasiswa di Medan saat berunjuk rasa atas penembakan mahasiswa Tri Sakti Jakarta pada tahun 1998Dok.Sahat Simatupang Mahasiswa di Medan saat berunjuk rasa atas penembakan mahasiswa Tri Sakti Jakarta pada tahun 1998

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Viral, Video Pengacara Kamaruddin Cekcok dengan Pecatan Polisi yang Bacok Warga Deli Serdang

Viral, Video Pengacara Kamaruddin Cekcok dengan Pecatan Polisi yang Bacok Warga Deli Serdang

Medan
Preman yang Serang Warga di Deli Serdang Ternyata Pecatan Polisi dan Residivis Kasus Penembakan

Preman yang Serang Warga di Deli Serdang Ternyata Pecatan Polisi dan Residivis Kasus Penembakan

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Medan
Cabut Status Internasional Bandara Silangit, Kajian Kemenhub Dipertanyakan

Cabut Status Internasional Bandara Silangit, Kajian Kemenhub Dipertanyakan

Medan
Kronologi Polisi Diserang Saat Tangkap Pengedar Narkoba di Dekat Asrama TNI AD Medan

Kronologi Polisi Diserang Saat Tangkap Pengedar Narkoba di Dekat Asrama TNI AD Medan

Medan
Preman Biang Kerok Warga Deli Serdang Marah dan Bakar Ban di Jalan Ditangkap

Preman Biang Kerok Warga Deli Serdang Marah dan Bakar Ban di Jalan Ditangkap

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Sedang

Medan
Polisi Diserang Saat Tangkap Pengedar Narkoba di Sekitar Asrama TNI-AD Medan, Dandim Buka Suara

Polisi Diserang Saat Tangkap Pengedar Narkoba di Sekitar Asrama TNI-AD Medan, Dandim Buka Suara

Medan
Heboh Warga Deli Serdang Bakar Ban di Jalan Usai Diserang Preman

Heboh Warga Deli Serdang Bakar Ban di Jalan Usai Diserang Preman

Medan
Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Medan Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Lebat

Medan
Kepsek Pecat Guru Honorer di Langkat karena Demo Dugaan Kecurangan PPPK

Kepsek Pecat Guru Honorer di Langkat karena Demo Dugaan Kecurangan PPPK

Medan
Nobar Timnas, Jalan di Depan Kantor Wali Kota Medan Ditutup

Nobar Timnas, Jalan di Depan Kantor Wali Kota Medan Ditutup

Medan
Bandar Narkoba di Jalan Pelita Medan Sempat Disembunyikan Keluarga

Bandar Narkoba di Jalan Pelita Medan Sempat Disembunyikan Keluarga

Medan
Wakil Walkot Medan Sebut Penunjukan Paman Bobby Jadi Plh Sekda Bukan Nepotisme

Wakil Walkot Medan Sebut Penunjukan Paman Bobby Jadi Plh Sekda Bukan Nepotisme

Medan
Diserang, Polisi Bantah Gerebek Bandar Narkoba di Asrama TNI AD di Medan

Diserang, Polisi Bantah Gerebek Bandar Narkoba di Asrama TNI AD di Medan

Medan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com